TAHAP STERILISASI NADA RENTAL

TAHAP STERILISASI NADA RENTAL

Kami selalu mengutamakan kebersihan di setiap detail dari baby gears yang dilaundry untuk menjamin kesehatan si kecil,

Berikut ini adalah proses sterilisasi yang kami terapkan pada laundry baby gears:

1. Desinfektan
Langkah pertama dalam proses sterilisasi kami adalah penyemprotan dengan desinfektan sebelum pencucian agar bakteri dan virus yang menempel pada baby gears dapat mati dan hilang.

2. Pencucian
Tahap selanjutnya adalah proses Pencucian secara detail dan menyeluruh (pelepasan per parsial) dan menggunakan detergen yang aman untuk bayi.

3. Vacum Tungau
Usai penjemuran dan perakitan, kemudian dilakukan proses vacuum secara menyeluruh yang bertujuan untuk menyedot tungau dan debu yang menempel saat proses penjemuran.

4. Uv Sterilizer
Penyinaran dengan UV Sterilizer sebelum proses packing untuk melemahkan virus, bakteri dan kuman dalam baby gears yang masih tersisa.

5. Savety packing
Pungkusan rapi dengan plastik wrap sekali pakai, untuk menjamin kesterilan baby geers sampai di tangan moms and dady.

Jadi moms tidak perlu khawatir, karena kami akan terus selalu meningkatkan standar kebersihan, demi kenyamanan dan kesehatan si buah hati.??
.
Wa :
Admin 1 : 088221107715 (shania)
Admin 2 : 082242025303 (evi) slow respon

Atau klik link bio ya moms